-->

6 Cara Meningkatkan Trafik Pengunjung Blog Dengan Benar

Meningkatkan / Menaikkan Trafik Pengunjung - Mengoptimalkan Blog kita ke google search engine memang sangat di butuhkan untuk meningkatkan trafik sebuah website / blog. Cara terbaik untuk memperolehh trafik tertarget adalah dengan cara mengoptimalkan blog ke search engine, yang paling utama yaitu search engine google. Karena google search engine sendiri mencakup 80% hasil pencarian dibanding search engine yang lain seperti yahoo atau bing dan yang lainnya. Maka dari itu website / blog kita disarankan selalu optimal untuk mempublikasikan content content terbaik.
Meningkatkan Trafik Pengunjung Blog Dengan Benar

Beberapa Tips / Cara Menaikan Trafik Pengunjung
1. Menulis content / artikel yang masih segar
Dengan cara membuat artikel yang baru dan original bukan hasil dari copy paste blog / website tetangga sangatlah bagus untuk mendatangkan pengunjung ke blog / website kita. Karena dimata google search engine artikel / content seperti itulah yang di inginkan oleh mereka. dan google sendiri tidak akan menelantarkan blog / website yang di dalamnya berisi content yang berkualitas.

2. Bergabung Ke Media Sosial "SOSMED"

Sosial media online sudah banyak diminati, selain untuk mencari teman, berbisnis dan lain sebagainya. Kita juga dapat menghubungkan sebuah website / blog ke sosial media tersebut guna agar mendapatkan pengunjung yang memiliki rasa ingin tahu terhadap content / artikel yang kita buat. Contoh mudah sosial media ternama dan yang populer sekarang adalah Google + , Facebook, Twetter, Disqus dan yang lainnya.

3. Menggunakan Template versi mobile

Di era sekarang gatged udah semakin meningkat perkembangannya, sesuai fungsi dan kegunaan. Jika template website/blog kita sudah mendukung untuk tampilan mobile yang responsive maka kita tidak perlu menghawatirkan pengunjung yang datang melalui samrtphone. karena mereka akan merasa nyaman untuk membaca artikel / content kita dalamm versi mobile tersebut. Apalagi Kecepatan page speed blog / website kita ringan serta cepat pengunjung sendiri tidak akan jenuh menunggu untuk membaca artikel kita. Dan goolge sendiri pernah berkata blog / website yang ringan tidak berat akan mendapat pengunjung yang lebih banyak.

4. Submit Blog Ke Yahoo dan Bing

Memang search engine google lah yang paling banyak menampung artikel / content akan tetapi tak ada salahnya jika kita mendapatkan sebagian pengunjung dari search engine yang lainnya seperti yahoo dan bing. Maka dari itu setalah kita mendaftarkan sitemap kita ke google alangkah baiknya mendaftarkan blog / website ke yahoo. dan bing.

5. Mencari Backlink / Bertamu ke Blog / Website

Para pakar seo selalu mengatakan apalahh guna kita memiliki ribuan content / artikel tetapi kita tidak memiliki backlink satupun. Dengan cara bertamu ke website / blog tetangga alangkah baiknya kita meninggalkan sebuah niche website/blog yang terpenting kita tidak membuat komentar spam pada blog/website lainnya. Jika anda pemalu untuk dalam berkomentar bisa juga dengan cara kita membuat sebuah produk atau layanan gratis yang didalamnya terdapat niche / link website kita. Contohnya saja sebuah temple, para pembuat themplate selalu membuat link nofollow ke website mereka karena disitulah cara memperoleh backlink yang berguna.

6. Meulis artikel / content secara teratur
Seperti yang dijelaskan di atas selain content / artikel kita original bukan hasil copy paste, blog / website kita di sarankan agar selalu memberikan artikel terbaru atau postingan content baru. karena sudah pasti didalam blog / website kita memiliki pelanggan pembaca yang selalu menunggu update baru dari kita, jika kita jarang posting sudah pasti pelanggan kita akan kabur dan tak kembali lagi.

Demikian 6 Tips dari saya gogon_ost untuk menaikan trafik blog / website yang optimal. jika ada tips dan saran monggo dengan senang hati saya terima. Seian dan terimakasih :::::) 
Blogger
Disqus
Pilih Sistem Komentar Yang Anda Sukai

No comments